Voucher MAP Bisa Digunakan Dimana Saja 2022? Ini Tempatnya!

Posted on

Voucher Map Bisa Digunakan Dimana Saja 2022 — Salah satu jenis kupon belanja yang sering dijadikan hadiah salah satunya adalah voucher MAP. Kupon belanja ini dikeluarkan oleh PT. Mitra Adi Perkasa.

Kupon ini tentu saja berbeda dengan jenis kupon belanja yang dikeluarkan oleh merchant.

Voucher MAP Bisa Digunakan Dimana Saja 2022
Voucher MAP Bisa Digunakan Dimana Saja 2022

Perbedaannya adalah kupon MAP dapat ditukarkan di berbagai tempat sedangkan kupon belanja yang biasa hanya bisa ditukarkan di tempat belanja tertentu.

Voucher MAP Bisa Digunakan Dimana Saja 2022?

Ada beberapa tempat yang bisa digunakan untuk menukarkan voucher MAP. Adapaun tempat tersebut adalah sebagai berikut.

  • Foodhal

Ini merupakan salah satu supermarket dan juga minimarket yang menjual berbagai macam barang kebutuhan harian masyarakat. Saat ini Foodhal hanya tersedia di beberapa mall saja untuk bisa digunakan penukaran voucher MAP.

  • Kidz Station

Ini merupakan salah satu tempat yang berisi banyak sekali mainan untuk anak-anak. Voucher MAP dapat ditukarkan di tempat ini karena tempat ini sudah tersebar di berbagai macam lokasi.

  • Domino Pizza

Jika anda pecinta pizza,tempat ini merupakan salah satu yang dapat anda gunakan untuk menukarkan voucher MAP. Jadi anda dapat makan pizza tanpa harus membayar mahal di tempat ini.

  • Merchant Fashion

Ini merupakan salah satu tempat yang menyediakan berbagai macam pakaian yang bisa anda pilih sesuai dengan keinginan dan kebutuhan. Voucher MAP dapat juga ditukarkan di tempat semacam ini.

  • Toko Olahraga

Jika anda orang yang gemar berolahraga dan memiliki voucher MAP. Anda dapat menukarkan voucher ini di toko Adidas,Converse,Golf House dan toko olahraga lainnya.

Beberapa tempat diatas dapat anda gunakan untuk menukarkan voucher MAP yang anda miliki. Dengan banyak nya opsi tersebut anda tidak akan kebingungan lagi saat ingin menukarkan voucher MAP.

Cara Menukarkan Voucher MAP

Jika anda sudah memutuskan tempat untuk menukarkan voucher MAP yang anda miliki. Mungkin anda akan sedikit kebingungan mengenai cara untuk menukarkan voucher MAP.

Namun anda tidak perlu khawatir karena brtc akan memberikan cara untuk menukarkan voucher MAP yang anda miliki. Adapun caranya adalah sebagai berikut.

  1. Siapkan voucher MAP yang anda miliki.
  2. Datang ke toko atau tempat yang anda inginkan untuk menukarkan voucher MAP.
  3. Hampiri kasir dari toko yang telah anda kunjungi.
  4. Serahkan voucher MAP yang anda miliki ke kasir.
  5. Sampaikan bahwa anda ingin menukarkan voucher MAP.
  6. Pilih barang apa yang ingin anda tebus dengan voucher MAP.
  7. Selesai.

Nantinya kasir akan mengerti mengenai nilai dari voucher MAP. Jika voucher senilai barang yang anda inginkan,maka anda akan mendapatkan barang secara gratis.

Jika voucher MAP bernilai dibawah barang. Maka anda akan mendapatkan sebuah potongan harga yang bisa meringankan pembayaran anda saat membeli barang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *