Kamu Nanya Meme: Ini Kumpulan Meme Viralnya

Posted on

Kamu Nanya Meme – Kreativitas netizen Indonesia memang sudah tidak diragukan lagi apalagi dalam membuat sebuah meme yang lucu dan menghibur.

Belakangan ini,viral di social media TikTok seseorang yang memiliki suara mirip dengan Dilan atau lebih tepatnya orang ini bisa menirukan suara Dilan.

Suara dan logatnya yang khas membuat netizen merasa terhibur dengan yang diucapkannya hingga pada puncaknya beberapa waktu lalu hingga banyak dijadikan parodi dan meme.

Akun TikTok yang bernama @AlifTikTok tersebut ditanya seorang netizen mengenai potongan rambutnya dan dengan jawaban khas membuat kalimat yang diucapkannya langsung viral.

Bahkan beberapa waktu lalu peniru suara Dilan ini juga dipanggil dalam beberapa acara TV karena tingkahnya yang sangat menghibur dan logatnya yang sangat viral.

Kamu Nanya Meme Syndrome

Meme merupakan sebuah gambar yang di edit atau di modifikasi sedemikian rupa dengan konsep berupa komedi untuk menghibur banyak pengguna social media.

Belakangan ini,kata “Kamu Nanya” menjadi viral dan banyak diketahui oleh para pengguna social media dikarenakan diucapkan oleh peniru suara Dilan.

Logatnya yang khas dengan perpaduan suara yang memang sangat mirip dengan Dilan menjadikan kata ini bergitu viral dan banyak dijadikan parodi serta meme.

Banyak yang menyebutkan bahwa kata ini menjadi sebuah syndrome hingga membuat banyak orang mengikutinya saat ada seseorang sedang bertanya.

Tentu saja karakter Alif TikTok yang mengucapkan kata “Kamu Nanya” juga sangat mendukung sehingga kalimat tersebut menjadi sangat booming.

Mengenal Alif TikTok

Alif TikTok merupakan seorang content creator platform TikTok yang belakangan ini banyak menjadi perbincangan karena kalimat yang diucapkan tersebut sangat viral.

Pada awalnya memang Alif TikTok membuat sebuah konten dengan menirukan suara Dilan dan sering melakukan live TikTok.

Tak jarang,Alif juga sering membalas komentar netizen dengan menggunakan sebuah disertai dengan suara Dilan dan logatnya yang sangat khas.

Saat ini Alif TikTok memiliki followers di TikTok hampir menyentuh 1 Juta Followers berkat konsistensinya dalam mengunggah konten.

Hingga beberapa waktu lalu,Alif TikTok diundang di berbagai acara stasiun TV berkat viralnya kata “Kamu Nanya” yang diucapkannya beberapa waktu lalu.

Cara Mencari Meme Kamu Nanya Dengan Mudah

Untuk bisa mendapatkan meme “Kamu Nanya” sebenarnya sangatlah mudah karena meme ini memang sudah banyak tersebar di Internet.

Oleh karena itu,anda hanya tinggal mengikuti instruksi yang akan brtc berikan dibawah ini untuk bisa mendapatkan meme nya.

  1. Buka Google atau TikTok terlebih dahulu.
  2. Masukkan keyword “Meme Kamu Nanya” pada kolom pencarian.
  3. Setelah itu akan muncul berbagai meme dengan gambar Alif TikTok.
  4. Anda dapat memilih meme mana yang ingin anda download.
  5. Setelah itu,anda sudah bisa membagikannya di social media.
  6. Selesai.

Saat mencarinya di Google,anda bisa menemukan banyak gambar meme ini di bagian menu Gambar yang ada di Google.

Download Meme Kamu Nanya Viral

"<yoastmark

"<yoastmark

"<yoastmark

Sedangkan saat anda mencarinya di TikTok,maka yang tersedia akan dalam bentuk video sehingga anda perlu melakukan screenshots.