Cara Salin Tautan di TikTok Dapat Uang

Posted on

Cara Salin Tautan di TikTok Dapat Uang — TikTok merupakan salah satu aplikasi jejaring sosial yang menarik minat banyak pengguna. Melalui aplikasi ini,para pengguna dapat mengkreasikan video dengan berbagai fitur yang tersedia.

Selain itu,pengguna juga dapat menghasilkan uang dari aplikasi TikTok. Salah satu caranya adalah dengan menyalin tautan di TikTok dapat uang.

Meskipun sempat adanya kontroversi di Indonesia,hal itu tak lantas membuat TikTok sepi peminat. Seiring berjalannya waktu jumlah pengguna semakin meningkat dan bertambah banyak.

Cara Salin Tautan di TikTok Dapat Uang
Cara Salin Tautan di TikTok Dapat Uang

Sampai saat ini,sudah ada 500 juta lebih yang telah mengunduh aplikasi TikTok melalui Google Playstore. Hal itu membuktikan bahwa TikTok memang aplikasi yang sangat menarik sehingga banyak yang menggunakannya.

cara salin tautan di tiktok dapat uang

Sejak awal diluncurkan pada tahun 2017 sampai dengan saat ini,TikTok mengalami banyak perubahan dan perkembangan yang sangat signifikan. Dari mulai fitur,tampilan,hingga kualitas yang lebih baik dari sebelumnya membuat TikTok semakin lama semakin diminati.

Hal itu dikarenakan para pengguna akan merasa lebih nyaman dan seru saat menggunakan aplikasi TikTok. Bahkan sekarang setiap pengguna TikTok sudah bisa memanfaatkan aplikasi ini untuk mencari penghasilan.

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghasilkan uang dari aplikasi TikTok. Salah satu caranya adalah dengan mengundang teman melalui salinan tautan.

Berikut ini merupakan beberapa cara untuk menyalin tautan yang bisa menghasilkan uang dari TikTok untuk anda yang melakukan cara ini.

Menyalin dan Membagikan Tautan Undangan Kepada Orang Lain

Untuk bisa mengetahui tautan ataupun link referral dari akun yang anda miliki,anda bisa melakukan langkah-langkah yang akan kami berikan dibawah ini.

  1. Install dan registrasi akun TikTok terlebih dahulu.
  2. Buka menu “saya” pada aplikasi TikTok.
  3. Pilih ikon “Rp” yang biasanya terletak disebelah kiri nama akun anda.
  4. Selanjutnya, klik “Undang” dan salin link tautan yang telah muncul.
  5. Lalu anda bisa membagikan tautan tersebut kepada orang-orang yang belum memiliki akun TikTok.
  6. Selesai.

Ketika ada yang memasang aplikasi TikTok berdasarkan link tautan yang telah anda bagikan,anda akan mendapatkan koin yang nantinya bisa ditukarkan dengan uang. Semakin banyak yang menggunakan tautan anda untuk mendaftar TikTok,semakin banyak pula penghasilan anda.

Membagikan  Salinan Link Tautan Konten Pribadi

Cara selanjutnya adalah dengan menyalin tautan konten yang telah anda buat dan membagikannya ke platform sosial media lainnya. Tujuannya supaya banyak penonton yang mengetahui dan menonton video yang telah anda buat.

Adapun langkah-langkah untuk menyalin tautan konten TikTok yang telah dibuat adalah sebagai berikut.

  1. Buka aplikasi TikTok.
  2. Pilih video yang ingin disalin tautannya.
  3. Tekan tombol panah arah akan yang ada pada bagian kanan bawah layar.
  4. Pilih “salin tautan” atau jika ingin yang lebih simple bisa langsung membagikannya ke sosmed lain.
  5. Selesai.

Semakin banyak yang menonton video yang telah anda buat,maka kesempatan anda untuk memperoleh penghasilan juga akan sangat besar. Untuk itu,rajinlah dalam mengupload video yang menarik dan bagikan link video ke sosmed lain supaya banyak orang yang menonton video anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *