Cara Melihat Mata di CH Telegram — Telegram merupakan salah satu aplikasi berbasis chatting yang saat ini banyak digunakan oleh berbagai kalangan masyarakat. Banyak kelebihan dari aplikasi telegram yang membuat banyak orang tertarik dengan aplikasi ini.
Di channel telegram anda dapat mengirimkan sebuah pesan chat ataupun diskusi sebagai seorang admin dan semua orang bisa melihat berapa kali pesan itu dilihat dengan munculnya sebuah logo mata.
Viewer mata ini biasanya terdapat pada channel yang sudah umum atau roleplay.

Biasanya,orang yang bermain roleplay sering menggunakan cara untuk meningkatkan viewer channel dengan cara manual atau dengan promosi dan juga membelinya di tempat tertentu.
Pada artikel kali ini,brtc akan memberikan cara untuk menambah view tersebut secara mudah dan gratis.
Cara Menambah View Channel Telegram dengan Menggunakan Bot Nitroseen
Cara yang pertama ini adalah dengan menggunakan bot Nitroseen. Nitroseen merupakan bot untuk menambah mata di channel telegram yang dimiliki oleh seseorang.
Sistemnya adalah dengan mengumupulkan koin yang nanti bisa ditukarkan dan dapat digunakan untuk membeli view disana. Adapun caranya adalah sebagai berikut.
- Buka aplikasi Telegram pada Smartphone anda.
- Pilih menu “Pencarian” yang ada di pojok kanan atas layar.
- Ketikkan kata kunci “Nitroseen” pada kolom pencarian tersebut.
- Cari dan pilihlah yang terdapat tulisan “Nitroseen Bot”.
- Selanjutnya,chat bot Nitroseen dan pilih bahasa inggris untuk memulainya.
- Lalu,pilih vammand “View”.
- Anda harus join terlebih dahulu ke “Official Nitroseen Channel” supaya bisa mendapatkan view.
- Masukkan jumlah view yang ingin anda kirimkan ke channel anda.
- Pilih menu “Maximum Speed” supaya proses menjadi lebih cepat.
- Lalu “Forward Massage” yang ada di channel Telegram ke bot Nitroseen.
- Tunggu sampai Nitroseen menambahkan viewer mata ke channel Telegram yang anda miliki.
- Selesai.
Setelah semua proses berhasil dilakukan dengan benar,maka view di channel Telegram yang anda miliki akan bertambah sesuai jumlah yang anda inginkan dan anda input pada Nitroseen.
Cara Menambah Viewer Mata di Channel Telegram dengan Bot Refer King
Refer King merupakan sebuah bot untuk menambah viewer mata secara gratis yang sistemnya hampir sama dengan Nitroseen. Yaitu dengan mengumpulkan koin dan menukarkan koin menjadi sebuah view.
Namun jika anda malah untuk mengumpulkan koin,anda juga bisa membelinya untuk mendapatkan koin secara instant. Adapun caranya adalah sebagai berikut.
- Buka aplikasi Telegram yang ada di Smartphone anda.
- Klik menu “Pencarian” yang ada di pojok kanan atas layar.
- Masuukkan kata kunci “Refer King” di kolom pencarian.
- Klik “Start” untuk memulainya.
- Pilih menu “Join Channel” dan tekan “Done” untuk mendapatkan poin.
- Pilih menu “Shop” untuk menukarkan poin.
- Pilih opsi “Buy View” untuk mulai membelinya.
- Masukkan jumlah viwer yang anda inginkan.
- Selanjutnya “Forward Massage” channel Telegram ke Bot Refer King.
- Tunggu beberapa saat hingga berhasil.
- Selesai.
Baik cara yang pertama maupun yang kedua hampir memiliki konsep yang sama yaitu dengan mengumpulkan koin dan menukarkan koin. Untuk mendapatkan koin yang lebih banyak,bisa dengan menyelesaikan tugas-tugas yang telah disediakan.